KPU Kota Bitung Gelar Simulasi Perhitungan Suara 2024, Walikota Bitung Ir Maurits Mantiri Turut Hadir.

Kota Bitung,Jejakperistiwa.online –Menjelang Pemilihan Umum 14 Februari 2024 Mendatang, Komisi Pemilihan Umum Gelar Simulasi Perhitungan Suara.

Berdasarkan pantauan, Simulasi Perhitungan Suara di lakukan di TPS Valentine yang bertempat di Kelurahan Apela 1, kecamatan Ranowulu, Kota Bitung. Senin (29/01/2024) Pukul 07.00 Wita.

Bacaan Lainnya

Dalam Simulasi Perhitungan Suara, dibuka langsung oleh Walikota Bitung Ir Maurits Mantiri, MM. Di dampingi oleh Ketua KPU Kota Bitung Deslie D. Sumampouw, SE, maupun Divisi Teknis bagian penyelenggaraan Pemilihan Umum kota Bitung KPU Kota Bitung Yunnoy Rawung.

Usai Pembukaan Simulasi, Walikota Bitung Ir Maurits Mantiri, MM bersama Ketua KPU Kota Bitung Deslie D. Sumampouw, SE dan Kejari Kota Bitung Fauzan, S.H. langsung

melihat kegiatan simulasi di dalam TPS yang di ikuti oleh masyarakat apela 1 dan Apela 2.

Turut Hadir dalam kegiatan simulasi Perhitungan Suara 2024;

Walikota Bitung, ( Ir Maurits Mantiri, M.M) Ketua KPU Kota Bitung ( Deslie D. Sumampouw, SE ), Kejari Bitung, ( Fauzan, SH ), Dansatrol Lantamal Vlll di Wakili langsung oleh Kapten Laut (P) Subekti, Kapolres Bitung di wakili langsung oleh ( AKP Herning ), Anggota Bawaslu Kota Bitung ( Iten Kojongian) , Dandim 1310/ Bitung di Wakili langsung Pasi Intel Kodim 1310/Bitung ( Letda Inf Lukas Lahama ), Danyonmarhanlan Vlll Bitung di Wakili langsung oleh Pasi Intel Yonmarhanlan Vlll Bitung ( Letda Marinir DWi S ), Divisi Teknis Penyelenggara Pemilu Kota Bitung,( Yunnoy Rawung ), para Camat se-Kota Bitung, para komisioner KPU Kota Bitung , Lurah Apela 1 ( Sandra Pangemanan ) dan Masyarakat Apela 1 dan Apela 2 Kota Bitung.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *