Dandim 1310/ Bitung Sambut Kedatangan KASAD TNI Dalam Ketahanan Pangan Perdana Di Wilayah Kodim 1310/Bitung.

Kota Bitung,Jejakperistiwa.online –Dalam rangka Penanaman Jagung Perdana, Kepala Staf Angkatan Darat Jendral TNI Maruli Simanjuntak M.Sc. bersama rombongan melakukan kunjungan kerja di Provinsi Sulawesi Utara.

Usai tiba di nyiur melambai Kepala Staf Angkatan Darat Jendral TNI Maruli Simanjuntak M.Sc. bersama rombongan Mabes TNI AD dan di dampingi forkopimda langsung tinjauan lokasi Ketahanan Pangan Perdana untuk Kodim 1310/Bitung yang bertempat di alamat Desa. Kema Satu, Kec. Kema, Kab. Minahasa Utara, Jumat, 13/09/2024, Pukul 14.05 Wita.

Bacaan Lainnya


Dalam rombongan Kepala Staf Akngkatan Darat sbb :

1. Mayjen TNI Christian Kurnianto Tehuteru (Asops Kasad).
2. Mayjen TNI Adisura Firdaus Tarigan (Aslog Kasad)
3. Mayjen TNI Dr. Achmad Budi (Kapusbekangad)
4. Brigjen TNI Wahyu Yudhayana, S.E., M.M. (Kadispenad)
5. Brigjen TNI Moch Sjasul Arif (Waas Intel Kasad)
6. Brigjen TNI Handoyo (Kapus Bekangad)
7. Brigjen TNI Suprayogi (Dandenma Mabesad)
8. Kolonel Arm Johanes Toar Pioh, S.I.P., M.Si.(Han) (Paban II/Proggar
9. Kolonel Inf Bagus Budi Adrianto, S.E., M.Si., M.Tr(Han). (Koorsmin Kasad)
10. Letkol Inf Galih Bramantyo, S.E., M.Si. (Sespri Kasad)
11. Sertu Arianto Joshua Siringgoringo ( Adc Kasad)

 

Dalam Kesempatan itu Sambutan Gubernur Prov. Sulut Olly Dondokambey Melalui Asisten I Prov. Sulut Denny Mangala Bid Kesra menyampaikan bahwa,
“Atas nama Gubernur Sulawesi Utara Bapak Olly Dondokambey SE Wakil Gubernur Sulut Drs. Steven Kandouw, menyampaikan ucapan selamat datang dan terima kasih kepada bapak kasad yang boleh berkenan untuk berkunjung ke Sulawesi Utara sekaligus bisa hadir bersama-sama dengan masyarakat Sulawesi Utara khususnya di kabupaten Minahasa Utara,

Program ini merupakan suatu bentuk kepedulian dan dukungan bagi pemerintah dan masyarakat Sulawesi Utara dalam pengembangan pertanian di daerah ini,” Kata Denny.

Lanjut Denny menambahkan bahwa, Program ini bisa berhasil dengan baik karena dukungan semua pihak termasuk di dalamnya dukungan yang diberikan oleh TNI Polri dukungan dari tokoh-tokoh masyarakat dukungan dari tokoh agama dan bahkan dukungan dari berbagai elemen masyarakat di Sulawesi Utara

karena itu momentum kehadiran kunjungan kerja Bapak kasad di wilayah Sulawesi Utara tentu akan semakin memberi motivasi memberi inspirasi bagi seluruh komponen masyarakat Sulawesi Utara dalam mendinamikasikan perkembangan sektor pertanian di daerah Prov. Sulut,” Tutupnya.

 

Sementara itu Kepala Staf Angkatan Darat Jendral TNI Maruli Simanjuntak M.Sc Mengatakan bahwa, ” Para tokoh masyarakat tokoh agama ibu-ibu dari Persatuan purnawirawan  dan masyarakat yang saya banggakan pertama-tama Mari kita panjatkan puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa,

Saya senang sekali bisa hadir di provinsi Sulawesi Utara karena sudah berulang kali saya mau datang ke sini selalu ter-cancel terus karena kegiatan di Jakarta, kebetulan kemarin baru ada kegiatan dari IKN langsung saya terbang ke sini,saya pengen ketemu juga dengan anggota saya di sini dan juga masyarakat dari Sulawesi Utara,” Ucap Jenderal TNI Maruli Simanjuntak M.Sc.

Dan Selanjutnya KASAD Mengatakan bahwa, Sebetulnya secara tugas pokok saya ingin melihat anggota-anggota saya khususnya di Sulawesi Utara karena saya sudah mendapatkan banyak paparan dari Pangdam dari Danrem dan juga para Dandim berkumpul bersama saya melihat bahwa mereka sudah berusaha untuk bisa bekerja sama dengan pemerintah daerah

Kemudian instansi terkait yang ada terlebih khusus lagi adalah bersama-sama dengan masyarakat bahwa salah satu provinsi yang bisa menjaga kestabilan yang salah satu yang terbaik bisa menjaga kestabilan ekonomi adalah dari Sulawesi Utara,” Ungkap Jenderal TNI Maruli Simanjuntak M.Sc. Menambahkan.

Dia menambahkan, Mudah- mudahan hasil dari pertanian yg ada di wilayah Sulut dapat mengsuport ke daerah – daerah lain termasuk ke IKN

Kami yakin apabila program ini dapat berjalan dengan baik pasti negara kita akan lebih maju kususnya di bidang ketahana pangan dan kami juga dari Angkatan Darat memiliki Program Manunggal Air yang sdh di laksanakan di berbagai daerah,” Tutup Kepala Staf Angkatan Darat Jenderal TNI Maruli Simanjuntak M.Sc.

Turut Hadir dalam penyambutan kunjungan kerja Kepala Staf Angkatan Darat sebagai berikut,
1. Mayjen TNI Chandra Wijaya (Pangdam XIII/Mdk)
2. Irjen Pol. Yudhiawan, S.Ik, SH. MH. (Kapolda Sulawesi Utara)
3. Laksma TNI Noldy J. Tangka, S.A.P, M.Tr. Opsla, CHRMP (Danlantamal VIII Manado)
4. Brigjen TNI Yustinus Nono Yulianto  SE, M.Si (Kasdam XIII/Mdk)
5. Brigjen TNI Bagus Suryadi Tayo, M.Sc (Irdam XIII/Mdk).
6. Brigjen TNI Wahyoko (Kapoksahli Pangdam XIII/Mdk)
7. Brigjen TNI Martin Susilo Martopo Turnip (Danrem 131/Stg
8. Brigjen TNI Hari Pahlawantoro (Danrem 133/Nw)
9. Marsma TNI Ramot C. P. Sinaga S.E.,M.Han. (Danlanud Sri Manado)
10. Kabinda Prov. Sulut, Brigjen TNI Raymond Marojahan, SE.
11. Kolonel Inf Marsana S.I.P (Asren
Kasdam XIIl/Mdk)
12. Kolonel Arm Sumanto
S,Sos .M.M (Aster Kasdam XIll/
Mdk)
13. Kolonel Inf Fajar Ali Nugraha
(Aslog Kasdam XIlI/Mdk)
14. Kolonel Inf Ryan Hanandi, S.Sos, M.Han (Asops Kasdam XIII/Mdk)
15. Kolonel Arh Ardian Patria Candra, M.Sc., M.Ba (Aspers Kasdam XIII/Mdk).
16. Kolonel Inf Hendriawan Sanjaya (Asintel Kasdam XIII/Mdk).
17. Kolonel Inf Yarnedi Mulyadi, S.IP,  MH (Kasrem 131/Stg)
18. Para Kabalag Dam XIII/Mdk
20. Para Kabalag Rem 131/Stg
19. Kolonel Arm Eko Pristiono (Kasi Intel Kasrem 131/Stg)
20. Para Kasirem 133/Nw
21. Kolonel Inf Frandi Siboro (Kasi Ops Kasrem 131/Stg)
22. Kolonel Inf Himawan Teddy Laksono, S.I.Kom., M.Tr (Han) (Dandim 1309/Mdo)
23. Kolonel Laut W. Baruno Aji SH. MH ( Kepala Staf Guskamla Koarmada II)
24. Letkol Czi Hanif Tupen ST, MIP. (Dandim 1310/Btg)
25. Letkol Inf Mutakbir (Dandim 1302/Mhs)
26. Letkol Inf Fahmil Haris S.I.P (Dandim 1303/Blm)
27. Letkol Inf. Suhendro Alim Prayogo, S.Sos. M.Hum (Dandim 1301/Sgh
28. Letkol Inf Sigfried Wellem Panaha,S.Sos (Dandim 1312/Tld)
29. Dr. Andi Muhammad Taufik, SH., MH., CGCAE (Kajati Sulut)
30. Asisten I Prov. Sulut Denny Mangala Bid Kesra mewakili Gubernur Prov. Sulut
31. Bupati Minahasa Utara Joune J.E. Ganda, S.E., M.A.P, M.M, M.Si.
32. Wehelmina J.N Pangemanan S.Pt. M.Si
33. Para Warakauri
34. Para Warga dan Masyarakat
35. Para Insan Pers Cetak dan Online

 

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *